Lowongan Kerja Terbaru PT. Bank Capital Indonesia, Tbk

Bank Capital Indonesia atau lebih dikenal sebagai Bank Capital adalah sebuah bank yang berdiri sejak 1989 dan berkantor pusat di Jakarta.

Berdiri pada 20 April 1989, perusahaan sebelumnya adalah perusahaan patungan antara Credit Lyonnais SA dan Bank Internasional Indonesia (sekarang bernama Bank Maybank Indonesia).

Kemudian, pada tahun 2004 perusahaan ini diakuisisi oleh Danny Nugroho. Hal ini disetujui dalam RUPS 3 Maret 2004 serta menyetujui perubahan nama menjadi Bank Capital Indonesia pada RUPS saat itu.

Perusahaan tergabung dalam grup Capital Financial Indonesia

PT. Bank Capital Indonesia, Tbk saat ini membutuhkan karyawan dengan posisi sebagai berikut :

Posisi :
Frontliner (CS/Teller)

Kualifikasi :
1. Pria/wanita, usia maksimal 25 tahun 
2. Latar belakang pendidikan minimal D3/S1 
3. Minimal IPK 3.00 (skala 4.00) 
4. Pengalaman bekerja minimal 1 tahun sebagai Customer Service/Teller di Perbankan 
5. Bersedia untuk ditempatkan di seluruh cabang 
6. Berpenampilan menarik, jujur, teliti & proaktif 
7. Memiliki kemampuan interpersonal yang baik 
8. Memiliki kemampuan negosiasi yang baik 
9. Mampu bekerja di bawah tekanan 
10 Penempatan : Jakarta Area, Bandung, Medan, Pekanbaru, Palembang, Pontianak, Banjarmasin, Makassar, Batam & Semarang

Segera kirimkan lamaran lengkap anda ke alamat Email dibawah ini :
PT. Bank Capital Indonesia, Tbk
Email : hrd@bankcapital.co.id
Subject Email : FL_Penempatan
Lamaran dikirim secepatnya

Note : Loker ini di post tanggal 15 Desember 2021

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *